Search

Sharing Session 2 : “Theory of Change”

Jum’at lalu (20/08/2021) IJRS mengadakan sharing session internal dengan materi tentang “Theory of Change” dari narasumber Mas Windu Kisworo, PhD.

Mas Windu membagikan pengalamannya tentang project design, monitoring – evaluation, dan reporting. Mas Windu juga membahas pentingnya untuk menyimpan arsip-arsip program sebagai database sebuah organisasi.

Terima kasih atas kesempatannya Mas Windu. Semoga ilmunya dapat bermanfaat untuk anggota IJRS.

Bagikan:

Kegiatan Lainnya:

2024.09
Seminar Hukum Acara Pidana Nasional ”Urgensi Penguatan Akses Keadilan pada Hukum Acara Pidana dalam Rangka Menyongsong Pemberlakuan KUHP Nasional”
BIND_ALG Regional Paralegal Exchange
Kegiatan Regional Paralegal Exchange "Spotlight on Paralegals: Empowering Communities, Exchanging Stories, Building Solidarity"
Untuk web HLF MSP (INDO -INGGRIS)
High-Level Forum on Multi-Stakeholder Partnerships 2024 (HLF MSP 2024)
2024.09
Pelatihan Peningkatan Kapasitas Advokat terkait Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2022 tentang Tindak Pidana Kekerasan Seksual