Search

Legal Empowerment Network-South East Asia (LEN SEA) Regional Convening

Pada 27-30 Oktober 2022, Bestha Inatsan Ashila selaku Deputi Direktur Bidang Internal IJRS menghadiri acara Legal Empowerment Network-South East Asia (LEN SEA) Regional Convening di Manila, Filipina. Dalam acara tersebut para peserta berdiskusi tentang berbagai hal diantaranya mengenai praktik baik kegiatan legal empowerment dari berbagai negara, situasi civic space di negara masing-masing, bagaimana pendekatan legal empowerment dapat mendorong perubahan pada kebijakan dan praktik, hambatan dan tantangan pada kegiatan legal empowerment, serta langkah apa saja yang bisa dilakukan bersama untuk mengoptimalkan kerja-kerja legal empowerment di berbagai negara. Bestha juga melakukan kunjungan ke Quezon City Protection Centre untuk melihat praktik baik mengenai penanganan terpadu kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak di Filipina.

Bagikan:

Kegiatan Lainnya:

BINDO
Audiensi kepada Badan Pembinaan Hukum Nasional (BPHN) terkait Portal Informasi KataHukum.id untuk Penguatan Akses Informasi & Komunikasi Hukum dan Bantuan Hukum
1
Workshop “Sinergitas Komisi Yudisial RI dan Mahkamah Agung RI dalam Rangka Pencegahan Pelanggaran Kode Etik dan Pedoman Perilaku Hakim melalui Pemantauan Persidangan Perkara Perempuan dan Anak Berhadapan dengan Hukum”
2 (1)
Audiensi CSO Open Government Partnership (OGP) Indonesia bersama Kementerian PAN RB untuk Mendorong Penguatan Tata Kelola Kemitraan Pemerintahan Terbuka di Indonesia
Sharing Session Ultrecht x IJRS
IJRS and Utrecht University Sharing Session regarding Access to Justice in Indonesia